Jembatan Berkah di Ufuk Timur Indonesia
Berbagi Manfaat dengan Berkurban di Daerah yang Membutuhkan di Nusa Tenggara Timur
150+
Donatur Kurban
Masjid dan Pesantren
Sapi
Keluarga Tedampak
10
45+
5100+
Kandang Sasando merupakan sebuah inisiatif untuk melaksanakan qurban dan membagikan hasil dagingnya ke daerah yang membutuhkan di NTT. Dalam pelaksanaannya, kami menjembatani pembeli qurban, peternak sapi, dan masjid di wilayah yang membutuhkan di NTT.
Kami menginisiasi Kandang Sasando dengan semangat untuk mengatasi ketimpangan ekonomi dan ketimpangan dalam distribusi daging qurban dalam pelaksanaan Idul Adha.
Layanan Kami
Kandang Sasando menyediakan layanan kurban secara lengkap, mulai dari penyediaan sapi, pemotongan, hingga pendistribusian.
Sapi yang kami jual merupakan sapi yang berasal dari peternak lokal NTT.
Pemotongan Hewan Kurban
Kami bekerja sama dengan warga lokal, masjid, serta pesantren di NTT untuk melakukan pemotongan kurban di sejumlah titik di NTT. Pemotongan kami juga telah di awasi oleh Dinas Kesehatan.
Bersama dengan warga lokal, kami membagikan daging kepada masyarakat NTT.
Penyediaan Hewan Kurban
Distribusi Daging Kurban
Mengapa Berkurban Bersama Kami?
Nusa Tenggara Timur merupakan salah satu provinsi penghasil ternak sapi di Indonesia. Namun tingkat kemiskinannya masih tertinggi ke 3 di Indonesia. Dengan membeli sapi, memotong, dan menyalurkan kurban di NTT, kami bisa memberikan daging kepada masyarakat yang membutuhkan sembari memtong cost logistic yang besar.
Harga Terjangkau
Anda membeli sapi dengan harga relatif lebih murah dibanding di Jabodetabek.
Membantu Peternak Lokal
Berdampak Besar
Dokumentasi Lengkap
Anda membeli sapi dari peternak lokal, memajukan perekonomian lokal
Anda membagikan daging kurban ke warga lokal yang membutuhkan.
You can sit back and relax - proses didokumentasikan dan dilaporkan secara profesional.
Proses Order
Hubungi WhatsApp
Silahkan hubungi whatsapp kami di nomer berikut ini:
+62 857-7339-3897 (Dimas)
+62 817-6005-123 (Kafi)
Mengisi Form Order
Melakukan Pembayaran
Lakukan pembayaran pada rekening yang tertera
Kamu akan diminta untuk mengisi formulir pemesanan sapi kurban
Pemotongan dan Pelaporan
Kamu akan di masukkan kedalam grup whatsapp yang akan melakukan live update pemotongan sapi yang kami lakukan.
Mengapa Berkurban bersama kami?
NTT: Sentra Sapi Nasional
Nusa Tenggara Timur merupakan salah satu provinsi penghasil ternak sapi di Indonesia.
Lean Supply Chain
Memotong biaya logistik yang diperlukan apabila dikirimkan ke luar NTT
Mengurangi Surplus Daging Kurban di Kota Metropolitan Pulau Jawa
Distribusi ke daerah yang lebih membutuhkan akan memberikan dampak yang lebih tepat guna kepada masyarakat. Dalam Institue for Demographic and Poverty Studies (IDEAS), 2022. Di Jakarta terdapat surplus Daging kurban sebanyak 7.451 ton.
Memutar Roda Ekonomi Melalui Pembelian Sapi Ternak NTT
Sapi kurban yang akan didistribusikan ke masjid sekitar NTT dibeli langsung kepada peternak lokal setempat.
Pembelian secara langsung kepada peternak lokal dapat mendorong tergeraknya ekonomi daerah setempat dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.